Perdagangan elektronik (e-commerce, EC). Proses pembelian, penjualan, transfer, atau pertukaran produk, jasa atau informasi melalui jaringan komputer, termasuk internet.
E-business. Defnisi lebih luas untuk EC, meliputi pembelian dan penjualan barang serta jasa, dan juga pelayanan pelanggan, kolaborasi dengan mitra bisnis, pelaksanaan e-learning, dan pelaksanaan transaksi elektronik dalam perusahaan.